
Sudah hampir setahun blog ini sepi dari tulisanku, dan ini adalah tulisan pertamaku di tahun 2012. :) Enjoy it...
Familiar dengan bahasa pemrograman yang satu kemudian beralih ke bahasa pemrograman lainnya terkadang sedikit membingungkan saat dihadapkan dengan fungsi2 build in (bawaan) yang disediakan oleh masing2 vendor.
Seperti contoh yang akan saya bahas ini, yaitu fungsi Doevents yang notabene milik VB dan akan diimplementasikan......